Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit - Sedang mempelajari tentang Bahasa Inggris? Menarik memang bila kita mengupas tentang bahasa yang satu ini, karena bahasa inggris merupakan bahasa Internasional, hingga siapapun tertarik untuk mempelajarinya. Nah dikesempatan yang indah ini Pro Bahasa Inggris akan coba mengupas mengenai "Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit" yang mungkin saja saat ini sedang Anda cari.
Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Pro Bahasa Inggris. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.
Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit
Halo sobat IBI pada kesempaatan kali ini IBI akan membahas tentang angket pnelitian skripsi bahasa inggriss tentaang readng habit. Langsug saja mari kita simak berikut ini.
Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit
ANGKET KEBIASAAN MEMBACA (READING HABIT)
Petunjuk:
Tujuan diadakan angket ini adalah untuk mengetahui tingkat kebiasaan membaca dari setiap responden.
Angket ini terdiri atas 10 soal. Anda diminta menjawab solah seluruhnya.
Bacalah setiap butir soal secara cermat, dan jawablah dengan memilih pilihan jawaban yang mencerminkan keadaan diri Anda sendiri berkaitan dengan kegiatan membaca.
Jawaban ditulis pada lembar jawaban yang telah disediakan, dengan memberi tanda silang (X) pada huruf yang sesuai dengan pilihan Anda.
Setelah selesai mengerjakan angket ini, serahkanlah lembar jawaban Anda bersama dengan soal angket kepada pengawas.
Bagaimanakah perasaan anda apabila keinginan membaca dapat tersalurkan ?
Sangat senang
Senang
Biasa-biasa saja
Tidak senang
Sangat tidak senang
Tingkat keinginan anda untuk membaca cenderung termasuk pada kategori mana ?
Sangat kuat
Kuat
Biasa saja
Tidak begitu kuat
Tidak ada keinginan sama sekali
Bagian/rubrik surat kabar yang paling disenangi adalah . . . .
Sastra Budaya (Cerpen, Puisi, Cerita Bersambung)
Profil tokoh
Opini: Artikel-artikel, karangan lepas
Konsultasi, tanya jawab
Iklan
Bagaimanakah perasaan anda bilaman majalah sastra (seperti majalah Horison) itu beredar sangat luas di masyarakat dan mudah dijangkau ?
Sangat senang
Senang
Biasa saja
Tidak senang
Tidak setuju dan tidak senang
Berapa rata-rata jumlah bacaan yang anda baca perminggu ?
Lebih dari 5 judul
Antara 4-5 judul
Antara 2-3 judul
Kira-kira 1 judul
Satu judulpun tak ada
Rata-rata tingkat frekuensi anda mengunjungi perpustakaan ?
Sering kali/setiap kali
Setiap minggu sekali
Setiap dua minggu sekali
Sebulan sekali
Tidak pernah
Bagaimanakah anda dengan kesempatan untuk membaca di rumah ?
Sangat tersedia cukup kesempatan
Tersedia cukup
Kadangkala cukup kadangkala tidak
Tidak cukup tersedia
Sangat tidak cukup tersedia kesempatan
Bagi anda, munculnya dorongan untuk membaca terutama adalah . . . .
Demi rasa ingin tahu dan ingin terhibur
Demi iseng-iseng, mungkin ada manfaat
Demi mengisi waktu luang
Demi gengsi agar tampak tak ketinggalan
Demi tugas dari Guru
Anda terdorong untuk membaca. Kerana jenis alasan . . . .
Itulah ulasan tentang Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit yang bisa kami sampaikan untuk Anda semuanya. Harapan kami uraian diatas bisa menambah wawasan untuk kita semua, terlebih untuk Anda yang saat ini sedang mencarinya. Tidak lupa kami haturkan banyak terima kasih karena sudah menyempatkan waktu mampir ke situs probahasainggris. blogspot. com dan membaca ulasan diatas hingga selesai. Sampai jumpa di pembahasan kami selanjutnya dan jangan lupa bahagia.
Share
Post a Comment
for "√Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit ~ Pro Bahasa Inggris"
Post a Comment for "√Contoh Angket Penelitian Skripsi Bahasa Inggris Tentang Reading Habit ~ Pro Bahasa Inggris"